Kamis, 30 Januari 2025 Pengadilan Agama Sintang mengadakan Briefing setelah libur cuti bersama guna meningkatkan kedisiplinan pegawai. Kegiatan ini dipimpin oleh Ketua PA Sintang Dr. Koidin, S.H.I.,M.H. dihadiri oleh seluruh Aparatur PA Sintang. Dalam amanatnya, Beliau menyampaikan informasi dan semangat kepada Aparatur PA Sintang setelah libur cuti bersama. beliau menekankan disiplin pegawai dan untuk kembali semangat bekerja untuk memberikan layanan kepada masyarakat pencari keadilan.
Tinggalkan Komentar: